Kamis, 04 November 2010

Tutorial ACTIX

Dear All...
Di Grup Belajar DT Engineer, ada yg berbaik hati berbagi link tutorial ACTIX..silahke lgsg disedot di link berikut :

http://www.4shared.com/dir/jYETvBo1/Actix_Video_Trainings.html

Selamat belajar, semoga bermanfaat.....

Selasa, 03 Agustus 2010

Tutorial Query Data pada Map Info


Map info adalah software pengolah data berbasis data geografis yg sudah tidak asing lagi. Khususnya bagi orang Telecommunication Engineer. Nah, Seringkali kita diminta membuat report dari hasil drive test menggunakan Map Info, dengan beberapa syarat tertentu. Misalnya jika kita melakukan test dengan 2 handset (MS), MS1 untuk Short call dan MS2 Long Call, sementara report yg diinginkan harus dipisah antar masing2 MS. Maka meski sudah kita pilih MS tertentu saat Export file pada TEMS, terkadang kita masih harus memisah manual di Map Info.
Kali ini kita akan belajar memfilter data tertentu yg dalam Map Info disebut dengan Query.
Oke, langsung saja kita mulai….

Download tutorial lengkap disini

Passwordnya : ilmu bagaikan cahaya terang

Sabtu, 31 Juli 2010

Tutorial Membuat MCOM dengan Map Info


Beberapa saat yg lalu, kita sudah pernah membahas tentang bagaimana membuat MCOM sederhana jika kita hanya memiliki data Lon Lat dan Azimuth site dengan MCOM (anda bisa membacanya disini). Kali ini, kita akan mencoba membuat MCOM melalui software yg lebih familiar bagi para DT Engineer, yaitu Map Info.

Oke, langsung saja download Tutorial dan File yg dibutuhkan di sini :

Password : Ajarkan ilmu pengetahuan yg kaumiliki pada orang lain


Selamat Mencoba.................

Senin, 19 Juli 2010

Tips agar file RAN Tuning bisa dibuka di Map Info


Beberapa saat yg lalu ada teman yg bertanya tentang bagaimana cara membuka hasil running pada RAN Tuning agar bisa di plot di Map Info. Karena sudah lama tidak menggunakan RAN Tuning jadi agak lupa. Alhamdu qjj setelah sedikit mengutak atik akhirnya ketemu caranya (ternyata sangat simple). Tulisan ini sebenarnya hanya sebagai catatan saja, siapa tahu suatu saat ada yg membutuhkan...

Jika anda belum pernah menggunakan RAN Tuning, silahkan download tutorialnya disini

Oke, langsung saja download tutorialnya di sini

Passwordnya : ilmu akan bermanfaat jika disebarkan

Selamat Mencoba

Selasa, 15 Juni 2010

TEMS RAN TUNING TUTORIAL


Atas permintaan beberapa kawan di grup Gerombolan Drive Test Engineer facebook , maka saya berusaha semampunya membuat tutorial singkat ini. Tentu saja karena membuatnya asal2an mungkin tidak sebagus yg diharapkan. Mohon maaf atas hal itu dan saya berharap ada yg mau berbagi ilmu dan memperbaikinya atau menerjemahkannya ke bahasa asing jg boleh hehe….
Oke langsung saja kita mulai…
Download tutorialnya di sini

masukkan passwordnya : ilmuadalahcahaya
dan selamat menikmati...

Jumat, 04 Juni 2010

Drive Test Reporting And Analysis


Drive test adalah proses collect data yg sangat penting, terutama untuk troubleshoot on the spot. Dengan drive test kita bisa mengetahui secara real time masalah yg terjadi dalam sebuah network, khususnya sehubungan dengan masalah Radio Frekwensi. Nah,kali ini kita akan belajar membuat report dan menganalisa apa yg terjadi di lapangan based on hasil drive test yg telah dilakukan. Saya menemukan tutorial yg bagus dari www.malkawi.com dan beberapa diantaranya silahkan download di sini.

Insert the Password : sabarnrimanngalahloman

Selamat menikmati...

Rabu, 05 Mei 2010

FTP Test Sequence



Kemarin ada yg nanya masalah FTP di Command Sequence. Dalam test FTP, Hal yg perlu diperhatikan adalah :
1. Test dahulu FTP Server yg akan anda gunakan sebagai source file, dengan menggunakan FTP Software, misalnya Total Commander atau FileZilla
2. Jika sudah berhasil, catat alamat file yg anda akan download/upload
3. Buatlah Command Sequence, pastikan alamat, akun, password dan lokasi file nya benar.
4. Jika terjadi kesalahan pada saat sequence dijalankan, amati message apa yg muncul pada window Event, bisa berupa : File not Found , Connection Timeout, Session Error dan lain2.
5. Ingat, pada command sequence, pemisah antar FOLDER adalah \ dan bukan /

Silahkan download contohnya disini
Passwordnya : malu bertanya sesat di jalan

Selamat Mencoba...!

Jumat, 30 April 2010

Tutorial Singkat Test Data dengan TEMS

Salam jumpa,

Setelah mencoba coba dan sedikit nekat, akhirnya saya berusaha membuat tutorial Test data 2G yg ringkas dan mungkin sedikit membingungkan bg yg belum pernah hehe…

Langsung aja sedot tutorialnya di :

http://www.4shared.com/file/_BV8Gqge/TUTORIAL_SINGKAT_TEST_DATA_TEM.html

Passwordnya (Copas Saja kalimat di bawah ini)

Do'a adalah otaknya (sumsum / inti nya) ibadah. (HR. Tirmidzi)


Tutorial Singkat 3G

Dear all,

Kali ini kita akan membahas secara singkat tentang Drive test 3G sehubungan dengan adanya request dari salah satu teman. Saya berasumsi anda sudah pernah Drive test 2G, jadi untuk yg belum pernah DT 2G, silahkan merujuk tutorial2 2G dahulu.

Download Tutorial lengkapnya di :

http://www.4shared.com/file/YpvbNH3v/TUTORIAL_SINGKAT_3G.html

password (Copas saja kalimat dibawah ini):

Tangan yang di atas (pemberi) lebih baik daripada tangan yang di bawah (penerima). (HR. Bukhari)


NB : karena ada yg nge-hack materi tersebut hanya bisa didownload jika anda memiliki akun 4shared.com. Saran saya silahkan anda mendaftar ke 4shared, gratis koq...

Kamis, 01 April 2010

Tutorial Nemo Outdoor

Bismillahirrohmaanirrohiim...
Setelah sekian lama mencari Tutorial Nemo Outdoor dan masih ga dapet, alhamdu qjj kemarin ada kawan yang berbaik hati untuk berbagi

Tutorial Nemo Outdoor


Bismillahirrohmaanirrohiim...

Setelah sekian lama mencari Tutorial Nemo Outdoor dan masih ga dapet, alhamdu qjj kemarin ada kawan yang berbaik hati untuk berbagi. Silahkan download di link berikut :

Nemo_Outdoor_1
Nemo_Outdoor_2
Nemo_Outdoor_3
Nemo_Outdoor_4

Untuk passwordnya agak panjang (Copypaste saja) :

tuntutlahilmumeskisampaikechina


demikian, selamat belajar dan semoga bermanfaat.....

Jumat, 19 Maret 2010

Cara Membuat MCOM


Assalaamualaikum

Dear All,
Dah lama ga bikin postingan. Kebetulan lagi ketagihan maen pesbuk terutama di grup Gerombolan Drive Test Engineeer hehe. Kali ini kita akan membahas tentang bagaimana membuat MCOM dari Cellfile.

Seringkali kita hanya diberi lokasi site berupa lot lan oleh user dan diminta untuk melakukan task tertentu. Meski bisa saja kita menggunakan GPS untuk menuju ke Site tapi akan susah jika kita diminta membuat reportnya sekalian, sementara kita tidak memiliki data MCOM dari site tersebut. Kali ini kita akan mencoba membahas cara membuat MCOM tersebut.

Pada dasarnya yg anda butuhkan adalah :
1. Software MCOM
2. Txt template
3. Data lokasi dan lain2 (kalo ada cellfile maka lebih baik).

Untuk pembahasan lebih lanjut, Silahkan Sedot di sini
(Mohon maaf jika bahasa inggrisnya kacau soalnya dulu pas sekolah sering bolos hehe)

Selamat mencoba.....